Mengenal Seputar Kata Esensial dan Contoh Penggunaannya
Sektor esensial ramai diperbincangkan sejak diberlakukannya PPKM Darurat Jawa-Bali. Sebenarnya apa sih yang dimaksud esensial dan sejak kapan kata ini digunakan? Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia...